Menu

Mode Gelap
Perkuat Peran Sosial dan Ekonomi Masyarakat, KAI Salurkan Dana TJSL Senilai Rp32,24 Miliar di 2025 KAI Sebut Jalur Hulu Pekalongan–Sragi Kembali Dapat Dilalui, Kecepatan KA Terbatas Genangan Air di Petak Pekalongan–Sragi, KAI Berlakukan Rekayasa Pola Operasi Kritik Ekoteologi terhadap Proses Desakralisasi Alam Legislator PDIP Pemalang Soroti Kualitas Perbaikan Jalan Perintis Kemerdekaan, Sudah Berlubang Bahayakan Pengendara Legislator Tolak Rencana Pemkab Pemalang Berlakukan Outsourcing Non-ASN, Ini Alasannya

Olahraga

Peduli Olahraga, MPC Pemuda Pancasila Pemalang Berangkatkan Atlet Cabor Atletik Ikuti Pelantas di Jakarta

badge-check


					Peduli Atlet, MPC Pemuda Pancasila Pemalang Berangkatkan Atlet Cabor Atletik Ikuti Pelantas di Jakarta Perbesar

Peduli Atlet, MPC Pemuda Pancasila Pemalang Berangkatkan Atlet Cabor Atletik Ikuti Pelantas di Jakarta

WARTA NASIONAL –  Atlet junior cabang olahraga atletik nomor sprint Kabupaten Pemalang, Imam Ibnu Sholeh terima fasilitasi pemberangkatan oleh Majelis Pimpinan Cabang (MPC) Pemuda Pancasila untuk mengikuti pemusatan latihan nasional (Pelatnas) di Jakarta.

“Kehadiran MPC Pemuda Pancasila di Kabupaten Pemalang sebagai bukti nyata perhatian dan dukungan para atlet potensional,” kata Ketua MPC Pemuda Pancasila Kabupaten Pemalang, Aris Ismail kepada awak media, pada Selasa (26/8/2025).

Wakil Ketua DPRD Kabupaten Pemalang itu mengatakan, bahwa terpilihnya atlet junior junior asal Desa Pasir, Kecamatan Bodeh, Kabupaten Pemalang ini menjadi bukti nyata akan tingginya kualitas dan potensi atlet muda.

“Ini suatu kebanggaan bagi kami bisa membantu fasilitasi pemberangkatan salah satu atlet junior asal Pemalang yang terpilih mengikuti Pelantas di Jakarta. Itu tidak bisa diraih semua atlet,” ujarnya.

Aris Ismail mengaku membantu pemberangkatan atlet junior itu karena terpanggil lantaran minimnya perhatian khusus dari pemerintah daerah dalam hal ini Dinas Pariwisata dan Olahraga (Disparpora) terhadap atlet potensional.

“Tadinya kami dari MPC Pemuda Pancasila telah berkoordinasi ke Disparpora namun tidak ada respon,” ujarnya.

Politisi Partai Golkar itu berharap pemerintah daerah kedepannya lebih memberi perhatian untuk memajukan para atlet di Kabupaten Pemalang.

Ia berpesan selama Pelatnas tetap menjaga disiplin diri, patuh kepada pelatih dan menjaga kondisi tubuh serta ibadah.

“Kami pastinya mendokan yang terbaik tentunya bisa mengharumkan nama baik Kabupaten Pemalang serta dari MPC Pemuda Pancasila Kabupaten Pemalang siap jadi garda terdepan membantu para atlet-atlet berbakat dan potensial,” pungkasnya.***

Baca Lainnya

Kejurprov Korfball Tingkat Jateng 2025 Resmi Dibuka, KONI Jateng Beri Apresiasi ke Pengprov PKSI

13 Desember 2025 - 19:28 WIB

Wakil ketua IV Bidang kerjasama antar lembaga Drs Nugroho Budi Raharjo, MM saat membukan Kejurprov Korfball ke-III Tingkat di GOR Trisanja Slawi Kabupaten Tegal

Siapkan Atlet Judo Berbakat, Mohammad Saleh Minta Kegiatan Kompetisi Rutin Digelar

30 Oktober 2025 - 17:59 WIB

Siapkan Atlet Muda Judo Berbakat, Mohammad Saleh Minta Kegiatan Kompetisi Rutin Digelar

PSIS Semarang vs Persiku Kudus, Kahudi Sebut Siap Menatap Laga Perdana Besok

13 September 2025 - 13:54 WIB

PSIS Semarang vs Persiku Kudus, Kahudi Sebut Siap Menatap Laga Perdana Besok

IPSI Pemalang Gelar Try Out Persiapan Babak Kualifikasi Porprov dengan Atlet dari PSHT DKP Madiun

8 September 2025 - 08:24 WIB

IPSI Pemalang Gelar Try Out Persiapan Babak Kualifikasi Porprov dengan Atlet dari PSHT DKP Madiun

KONI Pemalang Beri Motivasi dan Dukungan Penuh kepada Imam Ibnu Sholeh yang Lolos Seleksi SLOMPN dan CYATC 2025

27 Agustus 2025 - 09:58 WIB

KONI Kabupaten Pemalang sedang memberi motivasi kepada Imam Ibnu Sholeh
Trending di Olahraga